Selasa, 14 April 2015

Bastion Pelabuhan Muscat - Salim A Fillah


Pelabuhan pernah menjadi pintu-pintu cahaya Allah. Bersebab pedagang-pedagang muslim yang singgah di Bandarnya berakhlaq amat mulia, Maharaja Sri Indrawarman (702-728) dari Kerajaan Sriwijaya menulis pada 'Umar ibn 'Abdil 'Aziz (717-720): "Dari raja-diraja yang adalah putra 1000 raja, yang permaisurinya juga keturunan 1000 raja, yang di kerajaannya mengalir 1000 sungai, di daratannya ada 1000 gunung, & di kandangnya ada 1000 gajah; kepada Raja Arab yang tak menyembah dewa-dewa selain 1 Tuhan saja.

Aku haturkan beberapa hadiah sederhana padamu sebagai tanda persahabatan. Kirimkanlah untuk kami orang-orang yang bisa mengajarkan agamamu.."


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mengenai Saya

Foto saya
Hamba yang penuh dosa. Berharap ampunan Nya.